Tips menambah bandwidth Dropbox

6:44 AM

Dropbox yaitu media penyimpanan berbasis cloud yang saat in populer selain Google drive, One driive dan media penyimpanan lain. Yang membuat Dropbox populer adalah media penyimpanan di dropbox dirasa paling aman. Untuk pertama kali mendaftar kita akaran diberi batasan penyimpanan hingga 2GB untuk yang versi gratis. Nah jika merasa masih kurang dengan bandwidth 2GB yang diberi dari Dropbox berikut adalah tips menambah bandwidth di dropbox, gratis pastinya...


Langkah awal adalah sign in ke akun Dropbox milik anda.
Jika sudah masuk ke Pengaturan > Akun.
Nah disitu akan terlihat sisa ruang yang kita miliki



Kemudian klik "mengundang teman" contoh seperti gambar diatas.
Pada tahap ini kita diminta untuk memilih bagaimana metode yang akan kita gunakan untuk mengundang teman. Ada 2 cara yaitu mengundang lewat email atau melalui link referral.


Pastikan seseorang yang mendaftar menggunakan referral anda menkonfirmasi email untuk akun baru mereka. Untuk bonus adalah 500mb/orang hingga max 16GB. Bonus akan diberikan jika si pendaftar baru itu sudah selesai melakukan penginstalan Dropbox di komputer mereka.


Sebenarnya ada bonus tambahan lain dari Dropbox seperti memfollow @Dropbox, menautkan Dropbox anda dengan Twitter, menautkan dengan Facebook dan tugas-tugas sederhana lainnya. Masing-masing mendapat bonus 125mb




Baiklah, sekian postingan kali ini tentang "Tips menambah bandwidth Dropbox". Semoga bermanfaat dan semoga berhasil jika ada yang ingin mencoba tips dii atas.. ^^

Artikel Terkait

Previous
Next Post »