Game Android yang tidak membosankan

3:30 PM

Pada zaman smartphone Android seperti saat ini banyak progammer menciptakan games android yang asik dan tidak membosankan. Ada juga yang membuat agar game karya mereka membuat para pemainnya ketagihan dan masih banyak lagi strategi yang mereka buat agar game mereka banyak yang menyukai.

Pada saat mengisi waktu senggang, biasanya pengguna Android memanfaatkan nya dengan bermain game. Artikel kali ini akan memberi informasi tentang Daftar Game Android yang tidak membosankan.

1. Hill Climb Racing


Game ini merupakan sebuah game perjalanan yang sangat menagasyikkan, ada banyak level dengan tempat yang berbeda dan mempunyai kesulitan yang berbeda di tiap level nya.
Mengumpulkan banyak koin akan membuat kita bisa membeli arena berbeda dan kendaraan baru.
Game ini sangat mengasyikkan dan tidak akan membuat bosan.

2. Turbo Fast


Turbo Fast adalah game balap siput yang sangat seru dan keren.
Pada game ini kita akan menghadapi banyak level dan harus mengumpulkan banyak tomat untuk dapat menungkatkan kemampunan dan kecepatan siput kita.

3. Angry Bird Season


Game yang dikembangkan oleh Rovio Entertainment ini adalah game yang mempunyai kepopuleran yang sangat tinggi, ini tak lepas karena gameplay nya yang menarik dan membuat ketagihan.
Game ini wajib untuk anda coba.

4. Tetris


Tetris merupakan game lama yang sangat pouler sejak belum adanya smartphone. Namun EA Games sebagai pengembang game ini menghadirkan sesuatu yang berbeda dan tampilan nya yang lebih modern serta gameplay yang menarik,
Tidak ada salah nya mencoba memainkan game ini,

5. Sonic Dash


Game Sonic Dash mengajak kita untuk terus berlari.
Game ini mempunyai efek yang sangat bagus dan ini terbukti dari komentar dan review dari para pemainnya.


Itulah beberapa game Android yang Fahmi Tech rangkum dan semoga saja bisa jadi referensi anda dalam mencari game di Play Store dan game game diatas dijamin sangatlah seru untuk dimainkan.
Terima kasih telah berkunjung dan tunggulah artikel artikel menarik lainnya.

Artikel Terkait

Previous
Next Post »