Keunggulan ekstensi Adblock Plus

10:20 AM

Adblock plus merupakan ekstensi di Google Chrome yg memungkinkan memblock iklan yg bermunculan pada saat menjelajah internet. Selain di Google Chrome, Adblock Plus juga ada di browser lain seperti Opera, Maxthon, dan Mozilla Firefox.

Pada pusat download ekstensi browser masing masing sebenarnya ada 2 jenis Adblock yang terdapat disana, yaitu Adblock dan Adblock Plus. Lalu apa perbedaannya? Apakah fungsinya sama untuk memblock iklan yang muncul di website?

Ya, sebenarnya sama saja, perbedaannya adalah Adblock adalah ekstensi asli yang dibuat oleh pengembang sedangkan Adblock Plus merupakan ekstensi yang dikembangkan lagi oleh pihak Google supaya tidak memblock iklan milik Google (Adsense)


Tujuan Google untuk mengembangkan Adblock dan membuat Adblock Plus tentu saja agar para pebisnis blogger yang menggunakan Adsense tetap mendapatkan penghasilan karena bila iklan tak muncul di blog otomatis tidak ada pendapatan.

Lalu, manakah yang lebih baik?
Sebenarnya itu kembali ke kita, apakah ingin menjelajah internet dengan bebas iklan sama sekali ataupun ada iklan namun hanya milik Google yang kebanyakan iklan nya tersusun rapih di blog. Pilihan ada di anda.. :)

Artikel Terkait

Previous
Next Post »